ANSOR SAGALA NYAHO, SAGALA BISA, SAGALA BOGA

57

Pimpinan Wilayah Gerakan Pemuda Ansor Jawa Barat menyelenggarakan Konferwil yang ke XVII di UPT Asrama Haji Kota Bekasi pada Selasa, 06 Agustus 2024.

Kegiatan ini merupakan momen penting bagi PW GP Ansor Jawa Barat untuk melanjutkan estafeta kepemimpinan dan memperkuat kaderisasi.

Acara ini dihadiri juga oleh beberapa tokoh penting termasuk Ketua PWNU Jawa Barat KH Juhadi Muhammad, Rois Suriyah PWNU Jawa Barat, KH Abun Bunnyamin, Ketua PP GP Ansor, Addin Jauharudin jl i14Kepala Kemenag Jawa Barat H Azam Mustazam, PJ Gubernur Jawa Barat, PJ Walikota Bekasi.
¹4mk
Total peserta Konferwil XVII berjumlah 1,388 peserta dan mempunyai tagland “Ansor Jabar, Kudu Sagala Nyaho, Sagala Bisa Sagala Boga.

Ketua pelaksana Subhan Fahmi menyampaikan laporannya bahwa Total peserta Konferwil XVII berjumlah 1,388 peserta, dan mempunyai tagland “Ansor Jabar, Kudu Sagala Nyaho, Sagala Bisa Sagala Boga”

Konferwil GP Ansor lebih dimaknai sebagai suatu wahana silaturahmi dan pemantapan kebijakan organisasi ke depan

Ketua Pw GP Ansor Jabar, Deni Ahmad Haidari mengatakan, Konferwil ini merupakan momentum bagaimana nanti kita rumuskan apa yang sudah dilakukan dan melakukan apa seharusnya yang kita lakukan ke depan.

Sementara Ketua PW NU Jawa Barat, KH Juhadi Muhammad Menuturkan, Konferensi ini memang merupakan keniscayaaan proses kaderisasi di semu organisasi walaupun tentu namanya berbeda-beda.